Makna Ideologi Negara
Secara etimologis, ideologi berasal dari kata idea yang berarti gagasan, konsep, pengertian dasar, cita - cita, pemikiran dan kata logos yang berarti ilmu. Soerjanto Poespowardojo (1991) mendefinisikan ideologi sebagai keseluruhan pandangan, cita - cita, nilai dan keyakinan yang ingin diwujudkan dalam kenyataan hidup yang konkrit.
Ideologi bukan sekedar pengetahuan teoritis belaka, tetapi merupakan suatu yang di hayati menjadi keyakinan. Ideologi adalah suatu pilihan yang jelas, sehingga membutuhkan komitmen yang kuat untuk diimplementasikan. Semakin mendalam kesadaran ideologis seseorang, akan berarti semakin tinggi pula komitmen untuk melaksanakannya. Komitmen itu tercermin dalam sikap seseorang yang meyakini ideologinya sebagai ketentuan - ketentuan normatif yang harus ditaati dalam hidup bermasyarakat.
*Hanya ini yang bisa admin share, sekian dari post Makna Ideologi Negara. Untuk melihat Fungsi - Fungsi Ideologi Negara bisa klik di sini. Terima Kasih telah membacanya ... Salam Admin BBP :-) (y)
Tags : sifat ideologi tertutup adalah, ideologi terbuka dan tertutup adalah.
Blog ini saya buat hanya untuk berbagi pengetahuan yang saya dapat dari buku - buku yang saya baca, informasi - informasi yang saya liat dari internet dan koran dan hal - hal apa saja yang terjadi saat ini dan sedikit kutipan curhatan dari admin. :D Jika Anda rasa menarik, berilah penilaian atas post yang Anda baca. Thank's for reading ! :D
.:: Daftar Isi ::.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Popular Posts
-
Ini sebenarnya tugas admin waktu admin SMA. Melihat di search engine banyak yang cari dengan kata kunci ini jadi admin share aja sekalian....
-
Pengertian Ideologi Terbuka dan Ideologi Tertutup Sebagai system pemikiran, ideologi dapat dibedakan atas dua sifat: Ideologi terbuka ...
-
Penjelasan Korosi Korosi adalah peristiwa teroksidasi suatu logam. Terjadinya korosi dipengaruhi oleh beberapa factor, yaitu oksigen di...
-
Makna Ideologi Negara Secara etimologis, ideologi berasal dari kata idea yang berarti gagasan, konsep, pengertian dasar, cita - ...
-
Beautiful girl, wherever you are I knew when I saw you, you had opened the door I knew that I'd love again after a long, long while I...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Rules Comment / Aturan Komentar :
*Berkomentarlah dengan baik tanpa mengucapkan kata-kata yang tidak berkenan di hati para pengunjung blog ini dan admin.
*Komentar yang kurang baik akan di hapus tanpa pemberitahuan sebelumnya.
Jika ada saran dan pendapat tentang pengembangan blog ini, anda bisa langsung menghubungi Admin via :
Email : louisleonardlengkey@gmail.com or louislengkey@yahoo.com
Facebook : https://www.facebook.com/LouisLeonardLengkey (Louis Leonard Lengkey)
"Bisa liat lecana facebook admin di sebelah kanan halaman blog ini."
Twitter : @Louis_Lengkey
BBM : 73CDE391
Line : louisleonardlengkey